Cara Mengecek Laporan Setalah Input BKU di ARKAS

Iklan Semua Halaman

Cara Mengecek Laporan Setalah Input BKU di ARKAS

Hamba Alloh
03 Agustus 2022
arkas
Cara Mengecek Laporan BKU ARKAS - Setelah kita input BKU di Arkas, dan melakukan penutupan pada bulan tersebut, contoh:
arkas
Lalu bagaimana cara kita mengecek laporan BKU (buku kas umum) kita sudah masuk atau belum..?? Caranya sangat mudah. Begini caranya:

1. Kita masuk ke web bos.kemdikbud.go.id/portal/welcome
2. Klik Login

3. Setelah muncul Form Login, kita pilih sekolah
arkas
4. Kemudian Kita masuk tampilan form seperti dibawah ini. Kemudian kita isi username dan password dapodik kita.
arkas

5. Setelah Masuk ke dalam Web Kemdikbud kita pilih menu Lapor Sekolah, nanti akan muncul laporan BKU kita di ARKAS
arkas

Demikianlah cara mengecek Laporan BKU kita, sangat mudah bukan? Silahkan mencoba..Terima Kasih..Salam Bendahara Sekolah..