Cara Membuat Copyright Berganti Otomatis Tiap Tahun di Blog - Mungkin bagi para pengunjung blog, biasanya akan melihat di bagian footer atau halaman paling bawah sendiri biasanya terdapat Copyright 2017. All Reserved.
Bagi para blogger pemula mungkin pemasangan copyright yang otomatis update tiap berganti tahun masehi akan membuat kebanggaan tersendiri. Lalu bagaimana Cara Membuat Copyright Berganti Otomatis Tiap Tahun di Blog? Caranya sangat mudah. Ikuti langkah-langkah berikut:
1. Masuk Ke blogger anda dengan akun anda
2. Masuk ke halaman Tema
3. Klik tombol Edit Tema
4. Pada area edit tema, kita cari kode "<div class='ty_footer_copyright'>" atau dalam setiap template berbeda scriptnya, tetapi sama namanya "copyright"
5. Masukan atau ganti atau masukan kode di bawah ini :
Copyright © <script type='text/javascript'>var creditsyear = new Date();document.write(creditsyear.getFullYear());</script> <a expr:href='data:blog.homepageUrl'><data:blog.title/></a>. All rights reserved.
Warna Merah bisa anda ganti dengan kata-kata sesuai keinginan anda. Setelah itu klik Simpan Template
6. Selesai.
Silahkan anda lihat di tampilan blog ada di bagian footer. Jika script ini berjalan dengan benar pasti akan tampil tulisan Copyright "tahun berjalan" - "Tema blog anda" . All Rights Reserved. Selamat mencoba semoga berhasil.